Kegiatan Kampus

KEGIATAN KAMPUS

UKMa Tatra merupakan suatu organisasi mahasiswa yang berfungsi sebagai sarana pengembangan minat dan bakat mahasiswa dalam bidang seni budaya

terutama dalam Tari Tradisional dan kami akan berhubungan secara koordinasi dengan BEM dalam pelaksanaan kegiatan eksternal.

Dengan kami belajar, berpartisipasi di berbagai lomba tingkat universitas dan memahami tarian yang beranekaragam dapat menyatukan perbedaan diantara kami dan ini merupakan bentuk kecintaan UKMA Tatra Universitas Bakrie demi mempertahankan kekayaan dan keanekaragaman suku bangsa dan budaya Indonesia.

Twitter: @tatraUB