Penting, Manager Harus Lakukan One on One Meeting Secara Rutin!
Sebagai seorang manajer, perhatian terhadap kinerja karyawan adalah hal yang wajib diterapkan. One on one meeting menjadi satu cara yang penting untuk memastikan bahwa kinerja karyawan tetap berada di jalur yang sesuai. Melalui pertemuan ini, manajer dapat memberikan umpan balik, mendiskusikan hambatan, dan merencanakan langkah-langkah ke depan secara lebih personal dan efektif.
Positive Leadership: Pengertian dan Bagaimana Cara Menjalaninya?
Dewasa kini, sudah banyak perusahaan yang menerapkan prinsip-prinsip positive organisational leadership. Perusahaan, khususnya para pemimpin sudah sadar bahwa atmosfer kerja akan lebih bermakna apabila karyawan mendapatkan contoh dan interaksi langsung dengan para pemimpin dan organisasi mereka.
Simak 5 Unsur Penting dalam Komunikasi Politik!
Komunikasi Politik yang merupakan salah satu cabang komunikasi yang menjadi bagian penting dalam jalannya suatu sistem politik. Komunikasi Politik tidak hanya mencakup pertukaran informasi antara aktor politik, tetapi juga melibatkan proses pembentukan opini, pembuatan kebijakan, serta interaksi antara pemerintah dan masyarakat. Maka dari itu, Komunikasi Politik menjadi salah satu mata kuliah wajib dalam program studi Ilmu Politik.
Wajib Tahu, Ini Brevet Pajak yang Wajib Diikuti Anak Akuntansi
Sebagai mahasiswa jurusan Akuntansi, kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan berbagai pelatihan dan sertifikasi yang ada di bidang ini. Salah satu yang paling penting dan banyak diminati adalah brevet pajak. Sertifikasi ini tidak hanya memberikan pengetahuan yang mendalam tentang perpajakan, tetapi juga membuka banyak peluang karir di masa depan.