3 Tips Time Management Buat Kamu yang Kuliah Sambil Kerja!
Bagi mereka yang berkuliah hanya sampai di jenjang Diploma mungkin mengalami kegelisahan yang sama karena di antara dua pilihan. Tetap bekerja atau melanjutkannya hingga sarjana untuk jenjang karir yang lebih baik. Terbatasnya waktu disinyalir menjadi alasan kegalauan mereka. Kamu di antara salah satunya? Berikut tips time management untuk kamu yang mau lanjut kuliah tapi tetap kerja!
Artificial Intelligence Adalah Teknologi Masa Depan? Baca Selengkapnya!
Hai hai! Inovasi teknologi tidak pernah ada matinya! Belakangan tahun terakhir tengah meroket istilah kecerdasan buatan. Yaps, bagi kamu pecinta Marvel pasti nggak asing dong ya dengan Jarvis. Itu lho asisten virtual milik Tony Stark di film Iron Man. Kehadiran Iron Man dengan Jarvisnya membuka mata publik akan kehadiran artificial intelligence atau biasa dikenal dengan AI.
8 Mahasiswa Universitas Bakrie Bagikan Pengalaman Student Mobility Program, Ini Kata Mereka!
Sebanyak 8 mahasiswa dari Program Studi Ilmu dan Teknologi Pangan Universitas Bakrie baru saja menuntaskan student mobility program mereka di Universitas Tun Hussein Onn Malaysia. Agnissa Linggih Cahyani, Alifia Marsya Khairini, Mohamad Osvaldo Higa, Pedro Gosal, Muhammad Reyshahri, Rifki Alfarezi, Verlyn Setiawan, dan Violent menghabiskan kurang lebih 4 bulan untuk berkuliah di sana.
Ilmu Politik Universitas Bakrie Gelar Indonesian Youth Sustainable Development Goals (SDGS) Summit 2023!
Ilmu Politik Universitas Bakrie ambil aksi nyata dalam menyebarkan isu-isu seputar agenda Sustainable Development Goals (SDGS) pada kaum muda melalui IYSDGS Summit 2023. Acara yang menjadi gelaran kedua ini kembali menuai kesuksesan, setelah sebelumnya berhasil mengumpulkan 3.100 pemuda secara online pada tahun lalu.