Okezone Goes To Campus: Diskusi Menarik soal Media Sosial vs Media Mainstream
Okezone Goes to Campus hadir di Universitas Bakrie pada Kamis, 22 Juni 2023. Acara tersebut diisi dengan seminar bertajuk tema "Media Sosial Vs Kebebasan Pers di Era Society 5.0". Pemimpin Redaksi Okezone, M Budi Santosa yang juga sekaligus dosen di Universitas Bakrie mengungkapkan Okezone Goes to Campus merupakan kolaborasi yang bisa terus dilanjutkan dan dikembangkan khususnya untuk membuka pandangan dan wawasan praktik media saat ini agar terus relevan dengan perkembangan zaman dan dunia pendidikan.
Belum Kenal dengan Food Bar dan Snack Bar? Yuk, Cari Tahu Di Sini!
Siapa yang tidak suka ngemil dengan praktis, lezat dan bergizi? Food bars dan snack bars adalah jawaban untuk mengatasi rasa lapar di tengah aktivitas kamu. Saat ini, kehadiran dua jenis makanan ini semakin hype di market maupun sosial media. Apalagi, semakin banyak orang yang mencari alternatif cemilan sehat yang mudah dikonsumsi. Yuk kita cari tahu lebih lanjut mengenai food bar dan snack bar!
Kenalan dengan 5 Nama Organisasi Internasional Ini, Yuk!
Dalam lingkungan global yang semakin kompleks dan dinamis, organisasi internasional memainkan peran penting dalam memfasilitasi kolaborasi, penelitian, dan pemahaman tentang ilmu politik di seluruh dunia. Dengan fokus pada studi kebijakan, demokrasi, konflik, dan isu-isu politik yang relevan, organisasi internasional berupaya untuk memajukan pemikiran dan tindakan dalam dunia politik global.
Ketahui Beda Brand Image dan Brand Reputation Hanya di Sini!
Di industri saat ini, menciptakan brand image serta brand reputation yang baik merupakan hal penting yang mempertahankan perusahaan untuk jangka pendek hingga panjang. Namun, ternyata masih banyak orang yang belum mengetahui mengenai apa itu brand image maupun brand reputation. Meskipun keduanya berhubungan erat, keduanya memiliki arti yang berbeda.