Kenalan dengan 3 Peminatan Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Bakrie!
Industri komunikasi menjadi sektor yang sangat menjanjikan untuk jangka panjang. Ruang lingkup dan dinamika yang sangat luas dan mencakup berbagai aspek mulai dari penyiaran, periklanan, media massa, sampai ke teknologi informasi dan komunikasi. Selain itu, industri komunikasi juga berperan penting dalam memfasilitasi pertukaran informasi baik antar individu, antar kelompok masyarakat maupun secara global. Penting bagi seorang mahasiswa untuk mengambil peminatan Ilmu Komunikasi yang sesuai agar ilmu yang dipelajari lebih terarah dan spesifik khususnya dalam implementasi dunia kerja setelah lulus.
Pentingnya Hard Skills dan Soft Skills dalam Melamar Kerja
Tak hanya nilai IPK saja, dalam melamar kerja banyak yang menjadi pertimbangan. Salah satunya hard skill dan soft skill yang dimiliki oleh pelamar adalah hal penting yang akan dilihat oleh rekruter. Yuk, lihat pentingnya hard skill dan soft skill untuk kamu yang mau melamar kerja!
Pentingnya GRIT Dalam Kesuksesan Karir dan Mempraktekkannya Sedini Mungkin
Dewasa kini, para rekruiter mencari employee dengan banyak pertimbangan. Baik aspek hardskill dan softskill juga jadi perhatian. GRIT menjadi salah satu poin plus bagi para employee. Yuk, kenalan lebih lanjut dengan GRIT beserta cara mengembangkannya pada diri sendiri!
Thesa, Alumni UBakrie yang Punya Prospek Kerja Ilmu Politik di Luar Negeri!
Siapa yang masih penasaran dengan jurusan Ilmu Politik? Mungkin salah satu keingintahuan kamu yang sering terlintas ialah bagaimana prospek kerjanya setelah lulus, ya? Nah, untuk menjawab rasa penasaran kamu, yuk, ikuti cerita Kak Thesa, alumni yang punya prospek kerja membanggakan di luar negeri!